4 Desember 2018

Posyandu Mawar Desa Bulak Terbaik di Jabar

Pemerintah Kabupaten Indramayu terus berkomitmen untuk melakukan revitalisasi keberadaan Posyandu menjadi Pos Pelayanan Terpadu di tingkat level paling bawah untuk menekan kematian ibu dan bayi. Selain itu, Posyandu berperan menciptakan generasi unggul dalam tumbuh-kembangnya anak-anak. Hal tersebut ditegaskan Wakil Bupati Indramayu H. Supendi ketika memberikan sambutan pada pelaksanaan klarifikasi lapangan lomba Posyandu tingkat Provinsi Jawa […]

Posyandu Mawar Desa Bulak Terbaik di Jabar Read More »

Indramayu Tuan Rumah Hari Aksara Internasional Tingkat Jawa Barat

Peringatan (HAI) Hari Aksara Internasional Tingkat Provinsi Jawa Barat tahun 2018 akan dilaksanakan di kabupaten Indramayu, berbagai kegiatan bakal mewarnai acara spektakuler regional ini seperti pentas seni, acara pokok, devile arak-arakan, pentas budaya Jawa Barat dan pameran pendidikan non formal serta unjuk kabisa yang akan berlangsung pada puncaknya di Alun – Alun Indramayu, Rabu,(05/11/2018)besok. Pelaksanaan

Indramayu Tuan Rumah Hari Aksara Internasional Tingkat Jawa Barat Read More »

Scroll to Top